WHAT? Hair & Scalp Treatment adalah perawatan untuk kulit kepala dan rambut secara menyeluruh menyesuaikan dengan kondisi kulit kepala dan rambut anda guna mendapatkan hasil optimal sesuai permasalahan masing-masing kepala. TYPE? Ada 3 jenis perawatan hair and scalp di VS…
Rambut anda berhak mendapatkan yang terbaik. Temukan rangkaian shampoo untuk berbagai masalah rambut yang diformulasikan oleh pakar perawatan rambut L’Oreal Paris. Karena VS Beauty Parlour sadar bahwa rambut anda sangat berharga. Berikut penjelasan singkat untuk rangkaian shampoo yang ada di…
WHAT? A keratin treatment is a chemical process that smooths and shines frizzy hair. Results can last up to 3-4 months. Keratin treatments dive into the hair follicle and inject porous areas with keratin, an essential hair protein. Your hair will…
WHAT? Perm hair adalah singkatan dari permanent waves, suatu proses perawatan rambut yang membuat rambutmu menjadi keriting. Prosesnya meggunakan produk rambut khusus yang dapat memecah dan mengubah struktur rambut. Selain itu, dibutuhkan juga pemanas rambut dan rol rambut, hair rods atau pun curling irons. Jangan salah…
Wanita dan pengering rambut bagaikan amplop dan perangko, tanpa kehadiran salah satu item, surat tidak akan pernah sampai ke tujuan. Apalagi jika anda memiliki aktivitas harian yang padat, tentunya untuk tampil cantik perlu bantuan hair dryer untuk cepat mengeringkan rambut. Disini lah…
L’Oréal Group adalah sebuah perusahaan asal Prancis yang bergerak di sektor barang konsumsi. Fokus utama L’Oréal Group adalah industri perawatan diri. Nama ini juga sudah sangat mendunia dan telah membuktikan dirinya bahwa produk yang dihasilkan sangat bermanfaat bagi keseharian kita. Dengan…
KEUNE adalah sebuah label perawatan rambut yang menyediakan produk berkualitas terbaik dalam pewarnaan dan penataan agar kebutuhan anda terpenuhi. Didirikan sejak tahun1922 di Amsterdam, Belanda, KEUNE menawarkan produk tata rambut dengan bahan kualitas terbaik dan inovatif, yang tidak diuji coba pada hewan. Semua…
Catokan menjadi andalan wanita untuk menata rambut sebelum keluar rumah. Sayangnya, di balik manfaatnya yang bisa membuat wanita seketika percaya diri itu, ada risikonya sendiri. Terlalu sering menggunakan catokan bisa membuat rambut jadi pecah-pecah dan mengalami kerontokan. Berdasarkan hal ini,…
WHAT? Kulit kepala sensitif merupakan kondisi yang akan dialami terus-menerus dimana kulit kepala sangat hiper aktif yang disebabkan oleh faktor internal dan eksternal di mana kulit kepala memiliki toleransi nol (zero tolerance scalp) karena Altered Barrier Function (HLF) dan penerimaan sel syaraf…
WHAT? Rambut rontok adalah ketika helai-helai rambut copot dari kulit kepala atau area lain di tubuh Anda. Kondisi ini dapat mengakibatkan penipisan rambut atau kebotakan, baik sementara atau permanen. Merujuk American Academy of Dermatologist, batasan normal rambut rontok adalah 50-100 helai rambut per hari.…